Kata Pengantar

Assalammualaikum wr. wb.

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan nikmat kepada kami sehingga blog ini dapat tercipta dengan baik dalam rangka tugas Mata Pelajaran Pra KU SMA Negeri 1 Kota Magelang yang diampu oleh Bapak Taat Prasetya, S. Kom.
Semoga dengan dibuatnya blog ini dapat bermanfaat bagi kami dan seluruh pembaca.
Kami menyadari segala kekurangan dalam pembuatan blog ini, oleh karena itu kami memohon maaf atas segala kekurangan tersebut. Dalam perjalanannya kami akan berusaha semaksimal mungkin untuk menjadi lebih baik lagi.
Terimakasih.

Wassalammualaikum wr. wb.

Jumat, 29 Januari 2016

sandal dari koran

SANDAL DARI KORAN


1. Siapkan alat dan bahannya dahulu.
Alat :

gunting
lem



                            

Bahan : koran, kardus

koran
 
kardus

2. Potonglah 1 lembar koran menjadi 2 bagian, kemudian gulunglah.


3. Buatlah pola sandal dari kardus


4. Tempellah gulungan koran tadi pada pola sandal yang sudah di gunting.


5. Guntinglah dan rapikanlah sisa gulungan koran yang sudah di tempel di koran
 
 

 6. Buatlah persegi panjang dari kardus yang akan digunakan untuk srampat. Sesuaikan besarnya dengan sandal yang akan di buat.


7. Bungkuslah srampat tadi dengan koran.


8. Tempelkan srampat pada sandal.


9. Yeay !! Sandal sudah siap digunakan.



SELAMAT MENCOBA !! :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar